5 Amalan Ini Bisa Kamu Lakukan di Malam Jumat

Doa Anak Yatim – Ada banyak sekali amalan yang bisa kamu lakukan di malam Jum’at sesuai dengan sunnah yang diajarkan oleh Rasulullah SAW. Dilansir dari laman Detik.com yang merangkum buku Panduan Amalan Hari Jumat yang ditulis oleh Mahmud Ahmad Mustafa […]

Ketika Masalah Datang Bertubi-Tubi, Apa yang Harus Dilakukan?

Doa Anak Yatim – Pernah merasa seperti semua masalah datang sekaligus, menumpuk tanpa memberi ruang bernapas? Rasanya seperti semua pintu keluar tertutup, dan kamu terjebak tanpa tahu harus bagaimana. Langkah pertama yang bisa dilakukan adalah tenang. Tarik napas dalam-dalam, hembuskan […]

Jenis-Jenis Sedekah yang Bisa Dilakukan Tanpa Mengeluarkan Uang

Doa Anak Yatim – Sahabat, sedekah biasanya identik dengan memberikan sesuatu dalam bentuk materi. Namun, tahukah Sahabat kalau ternyata sedekah tidak melulu harus berupa uang? Rasulullah SAW mengajarkan kita bahwa sedekah dapat ditunaikan dalam berbagai macam bentuk yang tidak membutuhkan […]

Kunci Menabung Ala Rasulullah SAW

Doa Anak Yatim – Menabung adalah salah satu cara untuk mengelola keuangan agar lebih tertata dan siap menghadapi masa depan. Namun, tahukah kita bahwa Rasulullah SAW memiliki prinsip menabung yang bisa kita contoh? Gaya hidup sederhana dan perencanaan keuangan ala […]

Apa Hukuman Bagi Muslim yang Tidak Membayar Zakat?

Doa Anak Yatim – Zakat merupakan salah satu dari lima rukun Islam yang wajib ditunaikan oleh setiap Muslim yang telah memenuhi syarat. Kewajiban ini bukan hanya bentuk ketaatan kepada Allah SWT, tetapi juga menjadi cara untuk membersihkan harta, membantu mereka […]

Zakat Penghasilan, Dampak Besar bagi Masyarakat Kecil

Apa itu Zakat Penghasilan? Zakat penghasilan atau juga kerap dikenal dengan zakat profesi merupakan zakat yang diambil dari pendapatan/penghasilan/gaji atas profesi yang kita jalani. Misalnya seperti dokter, pengacara, advokat, insinyur dan lain sebagainya. Perlu Sahabat ketahui ketika membayarkan zakat penghasilan […]